Jonathan, Harry and Sinaga, Judith Tagal Gallena (2022) PENGARUH KINERJA KEUANGAN DAN KUALITAS AUDIT TERHADAP PENGUNGKAPAN CSR PADA MASA PANDEMI. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi, 6 (2). pp. 1136-1157. ISSN 2541-5255

[thumbnail of artikel31.pdf] Text
artikel31.pdf

Download (448kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan meneliti seberapa besar pengaruh yang diakibatan Kinerja Keuangan dan Kualitas Audit terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility terkhusus pada masa Covid 19. Adapun populasi sampel yang di gunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI dan yang memiliki laporan tahunan di masa Covid 19 yaitu di antara 2020 dan 2021. Metode yang di pakai dalam pemilihan sampel data kali ini adalah purposive sampling dan di dapatkanlah ada 38 perusahaan dan 56 laporan keuangan sebagai data observasi. Penelitian ini memakai Uji Stastik Deskriptif, kemudian menggunakan Uji Asumsi Klasik dan Analisa Linier Berganda. Adapun uji Hipotesis yang di lakukan dengan Uji F menunjukan hasil bahwa tidak ada hubungan yang signifikan antara Kinerja Keuangan dan Kualitas Audit terhadap pengungkapan CSR. Kemudian secara parsial, dengan menggunakan Uji T sebagai penguji Hipotesis ditemukan bahwa Kualitas Audit tidak memberikan pengaruh siginifikan terhadap pengungkapan CSR, Profitabilitas juga tidak memberikan pengaruh yang siginifikan terhadap pengungkapan CSR, Likuiditas juga tidak memberikan pengaruh yang signifikan terhadap pengungkapan CSR, dan Solvabilitas menjadi satu satu variabel yang memberikan pengaruh signifikan terhadap pengungkapan CSR.

Item Type: Article
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi
Depositing User: Mr Raymond Maulany
Date Deposited: 21 Jun 2023 01:52
Last Modified: 21 Jun 2023 01:52
URI: https://repository.unai.edu/id/eprint/379

Actions (login required)

View Item
View Item