Situmeang, Andra E. and Hutapea, Lyna M.N. (2024) Peran Mahasiswa Keperawatan Dalam Pemenuhan Kebutuhan Spiritual Selama Praktik di Rumah Sakit. Journal of Telenursing, 6 (1). pp. 1026-1031.

[thumbnail of Peran Mahasiswa Keperawatan dalam Pemenuhan Kebutuhan Spiritual Selama Praktik.pdf] Text
Peran Mahasiswa Keperawatan dalam Pemenuhan Kebutuhan Spiritual Selama Praktik.pdf

Download (365kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana mahasiswa perawat dalam memberikan asuhan keperawatan spiritual kepada klien di Rumah Sakit Swasta. Metode yang
digunakan adalah kuantitatif deskriptif. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa peran mahasiswa keperawatan dalam pemenuhan kebutuhan spiritual pasien dengan tingkat sangat sering sebanyak (16,7%), Sering (52,8%),Jarang (27,8%), Tidak Pernah (2,8%). Simpulan,peran mahasiswa keperawatan dalam pemenuhan kebutuhan spiritual dengan tingkat sering masuk dalam kategori makin ditingkatkan.

Item Type: Article
Subjects: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan > 610 Ilmu kedokteran, ilmu pengobatan dan ilmu kesehatan
Divisions: Fakultas Ilmu Keperawatan
Depositing User: Mr Raymond Maulany
Date Deposited: 30 Apr 2024 02:48
Last Modified: 30 Apr 2024 02:48
URI: https://repository.unai.edu/id/eprint/709

Actions (login required)

View Item
View Item